SAMPANG, berita infrastruktur.com-
Polsek Pangarengan jajaran Polres Sampang Polda Jawa-timur dan Posramil 0828 / 13 Pangarengan di bantu BKO Marinir Karang pilang Surabaya, dengan jumlah 3 personel dan Brimob Polda Jatim sebanyak 18 personel mengawal dan menjaga kelancaran serta keamanan distribusi logistik Kotak suara pemilihan kepala daerah (pilkada) Sampang tahun 2024 dari PPS ke PPK SE kecamatan Pangarengan," Rabu 27 November 2024
Iptu Iwan Suhadi SH Kapolsek Pangarengan, Menjelaskan telah dilaksanakan Distribusi Logistik pemilu dari PPS ke PPK Kecamatan Pangarengan, Pada hari ini rabu 27 Nopember 2024 mulai pukul 20.00 wib s/d 22.00 wib," katanya
Mulai pukul 20.00 wib Logistik pemilu tiba di PPK Kecamatan Pangarengan di antaranya
1. Desa Pacanggaan 20.00 wib
2. Desa apa'an 20.10 wib
3. Desa Ragung 20 25 wib
4. Desa Pangarengan 20.30 wib
5. Desa Gulbung 21.00 wib
6. Desa Panyirangan pukul 21 50 wib
Kemudian, Logistik pemilu diserahkan oleh masing- masing PPS kepada PPK kecamatan pangarengan disaksikan oleh Panwaslu Kecamatan pangarengan
Distribusi logistik dikawal oleh Bhabinkamtibmas dan Bhabinsa serta Petugas Pam TPS.
pilkada Pengamanan distribusi logistik Kotak suara pemilihan kepala daerah (pilkada) Sampang tahun 2024 dari PPS ke PPK SE kecamatan Pangarengan,"
Kegiatan Distribusi dari PPS ke PPK di 6 desa. setelah logistik berada di PPK Selanjutnya menunggu rekapitulasi hitung PPK jadwal menunggu jadwal dari KPU," pungkasnya
(mam)
0 Komentar